November 06, 2010

Menghargai Pengetahuan Tentang Diri Sendiri

Membuat kesalahan adalah manusiawi; belajar dari kesalahan adalah hebat! Apabila kita melihat kembali saat-saat stress yang lalu, kita sadar bahwa sebagian dari pilihan kita adalah kurang bijaksana.
        
Tidak perlu untuk memukul diri sendiri untuk kesalahan yang telah dilakukan. Sebaliknya berpikir, bagaimana anda bisa belajar dan berkembang dari pengalaman anda. Berterima kasilah buat kesempatan untuk mengenal diri anda sendiri lebih baik. Anda ada dalam jalan mulia Tuhan menuju hikmat. Biarlah pengertian menuntun anda!



Perolehlah hikmat; perolehlah pengertian: jangan lupa dan jangan menyimpang dari perkataan mulutku. Janganlah meninggalkan hikmat itu, maka engkau akan dipeliharanya, kasihilah Dia, maka engkau akan dijaganya.
Amsal 4: 5-6